HEADLINEKALTIM.CO, TENGGARONG –Aliansi Mahasiswa Bersama Rakyat Kalimantan Timur (AMARA), menggelar aksi memperingati Hari Perempuan Internasional atau lebih dikenal Internasional Women’s Day (IWD) 2022 di Samarinda. Aksi ini digelar didepan Gerbang Unmul Jalan M. Yamin Kelurahan Gunung Kelua Kecamatan Samarinda Ulu Kota Samarinda, pada Selasa 8 Maret 2022.